Paket Group ini didesign untuk wisata group di Tidung Lagoon dengan minimal 25 orang. Acara, fasilitas dan cita rasa makanan dapat disesuaikan dengan keinginan group.
Paket Grup (per orang) | Tambahan per 1 malam (per orang) | ||
---|---|---|---|
Peserta | Via Kapal Ferry | Via Speedboat | Tambahan per 1 malam |
26-49 | Rp. 920.000 | Rp. 1.220.000 | Rp. 830.000 |
>50 | Rp. 900.000 | Rp. 1.200.000 | Rp. 780.000 |
Paket Group sudah termasuk:
Block A :
Pintu/Jendela menghadap ke Pulau Tidung Kecil dan jendela mengarah ke Jembatan Cinta dan Sunset
Block B :
Block B terdiri dari 4 kamar sudut. Jendela dan pintu menghadap ke Sunrise, Sunset dan Pulau Tidung Kecil
Block C :
Pintu/Jendela depan menghadap ke Sunrise dan Laut lepas sebelah utara. Jendela belangkan menghadap ke Lobby
Block D :
Block D terdiri dari 4 kamar sudut. Menghadap ke Sunset, Sunrise, Jembatan Cinta, dan ke Pulau Tidung besar
Block E :
Jendela menghadap ke Jembatan Cinta dan mengarah ke Pulau Tidung Besar
Penginapan Exclusive di atas Laut (Satu-satunya di Pulau Tidung).
Makan Exclusive 3x (buffet/presmanan) di dinning room dgn view ke Jembatan Cinta. Welcome drink dan snack pukul 10:00am
18:30 Makan malam (Ikan/cumi/dll) 15:00 Coffee/Tea break + Snack (Pisang goreng istimewa/Sukun Goreng/Risoles Special)
Mineral Water tersedia setiap saat
Wahana permainan air (Pilihan Banana Boat, Sofa, atau Donuts)
Disediakan Alat Snorkeling Lengkap (Rompi Pelampung + kaca mata berenang + snooker)
Tempat Snorkeling terbaik ada di sekitar Tidung Lagoon atau diluar gudus ada Taman Laut hanya sekitar 150m dari lokasi
Pendamping Snorkeling (Guide Laut) tergantung jumlah tamu
Pemandu wisata (tour guide) tergantung jumlah tamu
Jalan-jalan ke Jembatan Cinta.
Jalan-jalan dan bermain pantai Tidung Kecil, Tidung Barat
Melihat Sunset dan Sunrise dari lokasi atau dari jendela kamar
Tea Break + Snack Pukul 15:00 (Pisang goreng istimewa/Sukun Goreng/Risoles Special)